Hari Kamis tepatnya tanggal 15 November 2012 bertepatan dengan tanggal 1 Muharram 1434 H serta menyambut Muhammadiyah 1 Abad, SMP Muhammadiyah 1 Makassar mengadakan upacara pembukaan kegiatan Lomba dan Pertandingan antar Kelas/Rombel.
Sahrul Caus
Selasa, 20 November 2012
Selasa, 09 Oktober 2012
Rabu, 01 Agustus 2012
WORKSHOP PENDIDIKAN KARAKTER
Senin, 02 Juli 2012
PSB 2012-2013
SMP Muhammadiyah 1 Makassar yang berlokasi di Jl. Maccini Sawah I/12 Makassar membuka pendaftaran siswa-siswi baru TP. 2012-2013
Rabu, 27 Juni 2012
RAPAT KERJA SMP MUHAMMADIYAH 1 MAKASSAR TP. 2012/2013
Sudah lumrah setiap akhir tahun pelajaran kami warga SMP Muhammadiyah 1 Makassar rutin melaksanakan kegiatan Rapat Kerja (RaKer) yang mana kali ini dilaksanakan di Aula SPEMSA sejak kemarin tanggal 7 s/d hari ini tanggal 8 Juni 2012.
"Resopa Temmangingngi Naletei Pammasena
Puangnge" Makna dari Motto tersebut: Kerja keras, ulet tekun itu akan
membuahkan hasil yaitu rahmat dan kasih sayang Allah SWT.
Selasa, 05 Juni 2012
OLIMPIADE PERBANKAN
Kementerian
Pendidikan dan Kebudayaan, serta perbankan nasional menyelenggarakan
kegiatan Olimpiade Perbankan 2012 untuk pelajar. Kegiatan ini diselenggarakan di tujuh kota besar yakni Jakarta,
Medan, Bandung, Semarang, Surabaya, Makassar dan Banjarmasin.
Di Makassar,
kegiatan tersebut diselenggarakan pada tanggal 5 Juni 2012 di kantor perwakilan
BI wilayah I (Sulawesi, Maluku dan Papua) yang diikuti oleh 20 murid dan pelajar dari
tingkat SD dan SMP.
Pemenang ditingkat
wilayah ini akan bertanding di tingkat nasional untuk memperebutkan piala
Olimpiade Perbankan 2012 pada tanggal 26 Juni 2012 di Jakarta.
Tapi al hasil ternyata kami masih tertinggal beberapa skor dari sekolah lain....
Minggu, 04 Maret 2012
Kegiatan Dalam Ruang Lingkup SPEMSA
SMP Muhammadiyah 1 Makassar memiliki beberapa kegiatan yang bisa dianggap sangat menunjang dalam hal pembelajaran atau minat bakat pelajar-pelajarnya.
Adapun kegiatan tersebut meliputi:
Label:
Edukasi,
Informasi,
Prestasi,
Selayang Pandang
Rabu, 09 Februari 2011
Peserta FSI Athirah 2011
Festival Seni Islami Athirah Kajaolaliddo ke-3 yang diselenggarakan pada tanggal 7-11 Februari 2011 adalah ajang ta'aruf, kreasi dan prestasi. Dalam event ini adalah kali pertamanya SMP Muhammadiyah 1 Makassar dan Muhammadiyah 13 diundang karena sudah beberapa event sebelumnya kami dari Sekolah Muhammadiyah tidak tersentuh dengan acara FSI ini dikarenakan sekolah kami belum banyak yang tahu keberadaan serta dimana letak lokasinya.
Rabu, 12 Januari 2011
Musywil Muhammadiyah SUL-SEL Ke-38
Pimpinan Wilayah Muhammadiyah Sulawesi Selatan mempercayakan kegiatan Musywil atau Musyawarah Wilayah Muhammadiyah Prop. SUL-SEL yang ke-38 dipusatkan di Makassar tepatnya di Lapangan Multifungsi Karebosi yang berlokasi di Jalan: Sudirman, Ahmad Yani, Kajaolaliddo, Kartini.
Welcome Peserta TOT Nasional BLT4
Lagi-lagi kami patut berbangga dan bersyukur kepada Allah karena pada hari ini Rabu tanggal 29 September 2010 telah berjalan kegiatan lapangan bagi peserta TOT Nasional BLT4 di SMP Muhammadiyah 1 Makassar dan akan berakhir besok tanggal 30 September 2010 yang mana dihadiri oleh beberapa peserta dari berbagai propinsi di Indonesia
Pendidik & Tenaga Pendidik SPEMSA TP. 2008/2009
Langganan:
Postingan (Atom)